PEMBINAAN KELOMPOK NELAYAN " SARI RAHAYU " DESA PENGULON
16 Juli 2019 10:07:51 WITA
Pengulon - Dalam rangka Meningkatkan Pemberdayaan Masyarakat di Desa Pengulon, dengan penguatan kemampuan manajemen kelompok perikanan, khususnya kelompok Nelayan 'Sari Rahayu " Desa Pengulon yang bergerak pada usaha sektor perairan yang kesehariannya melakukan aktivitas penangkapan ikan di Laut. Karna Nelayan adalah suatu kelompok masyarakat yang hidup di daerah pesisir atau laut yang mayoritas mata pencahariannya adalah melaut baik itu menangkap ikan maupun budidaya ikan. Pemerintah Desa Pengulon mengadakan Pembinaan Kelompok Nelayan " Sari Rahayu ", Desa Pengulon, Kec. Gerokgak, Kab. Buleleeng Melalui Dinas Perikanan Kab. Buleleng ( Senin, 15 Juli 2019 ). Pembinaan ini yang bertempat di Ruang Rapat Kantor Perbekel Pengulon yang di mulai pada Pukul 13:00 Wita yang langsung di hadiri oleh Bapak Perbekel Pengulon dan Staf, Seluruh Anggota Kelompok Nelayan " Sari Rahayu" Desa Pengulon. Setelah di laksankannya Pembinaan Kelompok Nelayan " Sari Rahayu " oleh Dinas Perikanan Kabupaten Buleleng, Pemerintah Desa Pengulon langsung menyerahkan Bantuan Kepada Kelompok Nelayan " Sari Rahayu " berupa Perahu, Mesin dan Perlengkapan Lainnya dengan menggunakan Dana Desa Tahun Anggaran 2019 yang berjumlah Rp. 26.297.500,00 ( Dua Puluh Enam Juta Dua Ratus Sembilan Puluh Tujuh Ribu Lima Ratus Rupiah ). Perbekel Pengulon berpesan Perahu, Mesin dan Perlengkapan lainnya yang di berikan oleh Pemerintah Desa Pengulon agar di jaga dengan sebaik-baiknya dan dapat di gunakan lebih lama.
Komentar atas PEMBINAAN KELOMPOK NELAYAN " SARI RAHAYU " DESA PENGULON
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Cair!!! BLT-DD Bulan April Tahun 2025, sebanyak 39 KK
- Pemerintahan Desa Pengulon mengucapkan Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan
- POSYANDU ILP DI BANJAR MUNDUK SARI PENGULON
- TUGAS-TUGAS KADER POSYANDU
- Perbekel Pengulon Hadiri Peresmian Bale Kertha Adyaksa Serentak di Kab. Buleleng
- Pendataan Penduduk Non Permanen (PNP) di Desa Pengulon
- Posyandu Banjar Dinas Tegallantang