IBUK PKK DESA PENGULON LATIHAN REJANG RENTENG
20 Maret 2019 09:00:50 WITA
Ibuk PKK Desa Pengulon Sejumlah 50 Orang Latihan Rejang Renteng yang bertempat di Kantor Perbekel Pengulon. Latihan ini untuk mempersiapkan dan Menyambut Hari Ulang Tahun Kota Singaraja ke-415. Tari rejang renteng massal dengan melibatkan 7.400 penari mewarnai puncak pelaksanaan peringatan ulang tahun Kota Singaraja ke-415 tahun dengan melibatkan 148 desa dan kelurahan di Kabupaten Buleleng. Ribuan penari bakal mementaskan tarian rejang renteng massal dengan durasi waktu sekitar 15 menit. Ibuk PKK Desa Pengulon Nantinya penari , akan menari selama 15 menit di sepanjang Jalan Pramuka sampai Jalan Pahlawan Singaraja. Tari Rejang Renteng Massal Mengunakan tema yang diusung yakni “Bersatu Merangkai Warna Nusantara”.
Komentar atas IBUK PKK DESA PENGULON LATIHAN REJANG RENTENG
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- POSYANDU ILP DI BANJAR MUNDUK SARI PENGULON
- TUGAS-TUGAS KADER POSYANDU
- Perbekel Pengulon Hadiri Peresmian Bale Kertha Adyaksa Serentak di Kab. Buleleng
- Pendataan Penduduk Non Permanen (PNP) di Desa Pengulon
- Posyandu Banjar Dinas Tegallantang
- Pekan Olah Raga Pelajar ( Porjar ) di Kabupaten Buleleng
- Gubernur Bali Wayan Koster Launching Gerakan Bali Bersih Sampah