Menyemarakan Peringatan HUT RI Ke-76 Tahun 2021
02 Agustus 2021 09:17:10 WITA
Menindak Lanjuti Surat Dari Panitia Pelaksanaan Peringatan HUT Ke-76 Kemerdekaan RI Tahun 2021, Kami dari Pemerintah Desa Pengulon menghimbau kepada Warga Desa Pengulon agar memasang dan Mengibarkan Bendera Merah Putih di Depan Rumah mulai tanggal 1 s/d 31 Agustus 2021. Pelaksanaan agar mematuhi Prokes Penanganan dan Pencegahan Covid-19.
Tema Peringatan HUT RI kali ini adalah "INDONESIA TANGGUH INDONESIA TUMBUH". Harapan dari kami di hari Kemerdekaan RI semoga Covid-19 ini cepat berlalu dan bisa kembali normal.
Komentar atas Menyemarakan Peringatan HUT RI Ke-76 Tahun 2021
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- POSYANDU ILP DI BANJAR MUNDUK SARI PENGULON
- TUGAS-TUGAS KADER POSYANDU
- Perbekel Pengulon Hadiri Peresmian Bale Kertha Adyaksa Serentak di Kab. Buleleng
- Pendataan Penduduk Non Permanen (PNP) di Desa Pengulon
- Posyandu Banjar Dinas Tegallantang
- Pekan Olah Raga Pelajar ( Porjar ) di Kabupaten Buleleng
- Gubernur Bali Wayan Koster Launching Gerakan Bali Bersih Sampah