Pengulon – 19 Maret 2025 Pemerintah Desa Pengulon telah menetapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDesa) untuk tahun 2025 dalam bentuk infografis. Fungsi infografis sebagai wujud transparasi pemdes pengulon, kecamatan gerokgak, kabupaten buleleng, provinsi bali dan untuk memberikan informasi keuangan yang terbuka dan jujur kepada masyarakat Desa Pengulon karena masyarakat memiliki hak untuk mengetahui secara terbuka dan menyeluruh atas pertanggungjawaban pemerintah desa dalam pengelolaan APBDes.

Artikel Terkini

  • Vaksinasi Covid-19 Tahap II

    10 Maret 2021 12:04:52 WITA
    Vaksinasi Covid-19 Tahap II
    Pengulon 10 Maret 2021 Bertempat di Halaman Puskesmas Gerokgak  I, Pukul 08.00 Wita Desa Dinas : I Putu Endra Sujayadi, Gede Sumiara, Irfan Syahroni, Desa Adat :Nyoman Swata,Gede Juliasa, Komang Agus Panji, Putu Artawan, Putu Astika melaksanakan vaksinasi Covid-19 Tahap II yang dilakukan oleh t... ..selengkapnya

  • KELAS SENAM IBUK HAMIL DESA PENGULON

    10 Maret 2021 12:03:17 WITA
    KELAS SENAM IBUK HAMIL DESA PENGULON
    Pengulon, 10 Maret 2021 Kegiatan Kelas Ibu Hamil yang dilaksanakan oleh Bidan Desa ( Zulfa ) di Polindes Desa Pengulon, sekitar jam 10.00 Wita. Kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi ibu hamil dengan memberikan materi tentang pencegahan penyakit komplikasi kehamilan, persalinan dan nifas agar ibu ... ..selengkapnya

  • KNOWLEDGE SHARING BNPB

    09 Maret 2021 11:14:18 WITA
    KNOWLEDGE SHARING BNPB
    Pengulon, 09 Maret 2021 Perbekel Pengulon yang di wakili oleh Operator Desa Mengikuti Rapat Koordinasi Nasional Penanggulangan Bencana Tahun 2021 dengan Tema "TANGGUH HADAPI BENCANA" oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana melalui Youtube. Narasumber Menkonomian, Menteri Kesehatan, Menteri Desa, ... ..selengkapnya

  • Vaksinasi Covid-19

    05 Maret 2021 08:39:15 WITA
    Vaksinasi Covid-19
    Pengulon 05 Maret 2021 Bertempat di Halaman Puskesmas Gerokgak  I, Pukul 08.00 Wita Perbekel Pengulon ( Drs. I Nyoman Juliana ), Sekretaris Desa ( Nyoman Darmada ), Kaur Perencanaan ( Made Agus Kariasa ), Kelian Banjar Dinas Munduk Sari ( Made Sujana ), Ketua BPD Pengulon ( Nengah Arnawa ) mela... ..selengkapnya

  • Pembukaan Rakornas Penanggulangan Bencana Tahun 2021

    04 Maret 2021 08:27:49 WITA
    Pembukaan Rakornas Penanggulangan Bencana Tahun 2021
    Pengulon, 03 Maret 2021 Perbekel Pengulon ( Drs. I Nyoman Juliana ) mengikuti Pembukaan Rapat Koordinasi Nasional Penanggulangan Bencana Tahun 2021 memalui daring ( Zoom Meeting ). Tema Rakornas Penanggulangan Bencana Tahun 2021 " TANGGUH HADAPI BENCANA" kegiatan ini yang di selenggarakan oleh Badan... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Cuaca

booked.net

Lagu

JAM

Lokasi Pengulon

tampilkan dalam peta lebih besar