Laporan Infografik APBDes Tahun Aggaran 2024 dan Infografik APBDes Tahun Anggaran 2025
, 19 Maret 2025 08:34:14 WITA

Pengulon – 19 Maret 2025 Pemerintah Desa Pengulon telah menetapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDesa) untuk tahun 2025 dalam bentuk infografis. Fungsi infografis sebagai wujud transparasi pemdes pengulon, kecamatan gerokgak, kabupaten buleleng, provinsi bali dan untuk memberikan informasi keuangan yang terbuka dan jujur kepada masyarakat Desa Pengulon karena masyarakat memiliki hak untuk mengetahui secara terbuka dan menyeluruh atas pertanggungjawaban pemerintah desa dalam pengelolaan APBDes.
Artikel Terkini
-
Pendistribusian KKS BPNT ( Bantuan Pangan Non Tunai )
17 Juni 2019 11:42:29 WITAPengulon, 13 Juni 2019 Pendistribusian KKS BPNT( Bantuan Pangan Non Tunai ) di Desa Pengulon, Kecamatan Gerokgak, Kab. Buleleng yang bertempat di Aula Kantor Perbekel Pengulon, Pukul 13.00 Wita. Kegiatan ini langsung melibatkan TKSK Kecamatan, Pendamping PKH, baik Pemerintah Desa Maup... ..selengkapnya
-
Jumat Bersih ( Jumsih ) Pantai Karang Rata Desa Pengulon
17 Juni 2019 09:59:35 WITAPengulon - Jumat., 14 Juni 2019 sekitar Pukul 07:00 Wita. Perbekel Pengulon dan Staf Pemerintah Desa Pengulon, Kelepok Nelayan Sari Rahayu, Kelian Desa Pakraman Pengulon beserta Siswa/Siswi SD Negeri Yang ada di Desa Pengulon Melaksanakan kegiatan Gotong royong yang bertempat di Pantai K... ..selengkapnya
-
Posyandu di Banjar Dinas Munduk Sari Desa Pengulon, Kecamatan Gerokgak
17 Juni 2019 09:59:03 WITAPengulon, 15 Juni 2019 Kegiatan Posyandu di Banjar Dinas Munduk Sari Desa Pengulon, Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng ( 09.00 Wita ), Posyandu di Desa Pengulon Rutin Di Lakukan Setiap Bulan. Pelayanan Keluarga Berencana - Kesehatan Terpadu (Posyandu) merupakan salah satu Upaya Kesehatan Ber... ..selengkapnya
-
Sembahyang Bersama Ring Rahina Purnama
17 Juni 2019 09:58:33 WITASenin, 17 Juni 2019 ( pukul 07:30 wita ) bertempat di Padmesana Kantor Perbekel Pengulon Acara persembahyangan bersama Rahina Purnama, dalam Rangka Permohonan dan Kerahayuan Jagat serta Kelancaran dalam menjalankan Tugas demi mengambi Kepada Masyarakat, persembahyangan ini Rutin di Laksanakan ... ..selengkapnya
-
Senam Ibu Hamil ( Bumil ) di Desa Pengulon.
12 Juni 2019 14:41:59 WITAKegiatan senam ibu hamil yang dilaksanakan di Ruang Bidan, Desa Pengulon, Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng. Rabu Pagi Tanggal 12 Juni 2019 yang diikuti oleh 7 orang ibu hamil yang ada di Desa Pengulon, yang langsung di Latih Oleh Bidan Desa Pengulon ( Yunengsih, Amd keb ) dengan usia kehamila... ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- POSYANDU ILP DI BANJAR MUNDUK SARI PENGULON
- TUGAS-TUGAS KADER POSYANDU
- Perbekel Pengulon Hadiri Peresmian Bale Kertha Adyaksa Serentak di Kab. Buleleng
- Pendataan Penduduk Non Permanen (PNP) di Desa Pengulon
- Posyandu Banjar Dinas Tegallantang
- Pekan Olah Raga Pelajar ( Porjar ) di Kabupaten Buleleng
- Gubernur Bali Wayan Koster Launching Gerakan Bali Bersih Sampah