Singa Pinter (Sistem Navigasi Akses Pemanfaatan Layanan dan Informasi Terintegrasi) adalah sebuah Portal Aplikasi yang dirancang untuk mengintegrasikan berbagai layanan informasi dan administrasi publik dalam satu platform digital. Tujuan utama dari aplikasi ini adalah sebagai Sistem Pendukung Navigasi Layanan Masyarakat serta Pengambilan Keputusan terhadap layanan Pemerintah Kabupaten Buleleng. Aplikasi ini dirancang sebagai jembatan antara pemerintah daerah dan masyarakat dalam era transformasi digital, khususnya dalam mewujudkan konsep smart governance dan digital public service.

Artikel Terkini

  • RAPAT REKAPITULASI DPSHP

    10 September 2024 08:50:27 WITA
    RAPAT REKAPITULASI DPSHP
    Pengulon - 07 September 2024 Dalam rangka pemutahiran data pemilih pilkada tahun 2024, Perbekel Pengulon menghadiri acara Rapat Rekapitulasi DPSHP yang bertempat di Ruang Rapat Kantor Perbekel Pengulon. Rapat yang di hadiri oleh PPS Desa Pengulon beserta Sekretariat PPS, Babinsa, Bhabinkamtibmas. Ke... ..selengkapnya

  • Hari Perhubungan Nasional tahun 2024

    09 September 2024 13:04:51 WITA
    Hari Perhubungan Nasional tahun 2024
    Pengulon, 6 September 2024, Perbekel Pengulon beserta Peranka Desa Pengulon melaksanakan kegiatan bersih-bersih pantai yang berlokasi di Dermaga III Pelabuhan Celukanbawang. Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Perhubungan Nasional tahun 2024. Kegiatan tersebut dihadiri oleh b... ..selengkapnya

  • JADWAL SAMSAT DAN SIM KELILING BULAN SEPTEMBER

    03 September 2024 13:54:25 WITA
    JADWAL SAMSAT DAN SIM KELILING BULAN SEPTEMBER
    JADWAL SAMSAT DAN SIM KELILING BULAN SEPTEMBER... ..selengkapnya

  • APEL PEMDES PENGULON BULAN SEPTEMBER

    03 September 2024 11:34:04 WITA
    APEL PEMDES PENGULON BULAN SEPTEMBER
    Pengulon - Mengawali Bulan September Pemerintah Desa Pengulon melaksanakan Apel Pagi yang bertempar di Halaman Kantor Perbekel Pengulon ( Senin, 03 Agustus 2024 ). Apel kali ini di pimpin secara langsung oleh Bapak Perbkel Pengulon ( Drs. I Nyoman Juliana ) , yang langsung di hadiri oleh  Ketu... ..selengkapnya

  • Melaspas Damparit Subak Sawah Pengulon

    03 September 2024 11:26:32 WITA
    Melaspas Damparit Subak Sawah Pengulon
    Pengulon - 03 September 2024 Bertepatan dengan Rahina Tilem Perbekel Pengulon bersama Perangkat Desa Menghadiri acara Melaspas Damparit di Subak Sawah Pengulon. ... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Cuaca

booked.net

JAM

Lokasi Pengulon

tampilkan dalam peta lebih besar